Rabu, 29 Februari 2012

Cara Menghilangkan Langgan Entri Atom pada blog

Mungkin kita merasa sedikit terganggu dengan adanya text langgan entri Atom pada blog kita, jangan pusing pusing deh mikirin itu. Kalau mau hilangkan saja, berikut saya kasi tahu blog tips cara menghilangkan langgan entri atom pada blog :
  1. Login Ke Account Blog anda..
  2. Klik Design / Tata Letak Kemudian Klik Edit HTML.
  3. Beri Centang pada Expend Template Widget  ( Lihat Gamabr1 ).
  4. Selanjutnya Cari Kode ]]></b:skin> . Gunakan tombol CTRL+F untuk mencari.
  5. Kalo sudah ketemu copy dan paste kode berikut diatasnya.
    .feed-links{
    display:none;
    }
  6. Kalo sudah selesai jangan lupa klik Simpan Template.
  7. Untuk mengembalikan lagi ya tinggal hapus aja code yang anda copy paste tadi…

Demikianlah Blog Tips kali ini, yaitu cara menghilangkan langgan Entri Atom pada Blog. Semoga Artikel ini bermanfaat. Jangan lupa kunjungi terus TUTORIAL & LIFESTYLE, dan dapatkan Update artikel terbaru kami.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar